Dengan harga yang tinggi ternyata Smartphone Google Nexus 6 telah mematok harga sekitar 7,7 juta-an. Walau harga tersebut dibilang tinggi namun melihat sepesifikasi maupun dukungan perangkat didalamnya memang tidaklah mengherankan. walaupun tidak dibekali dengan chipset snapdragon 810 tapi dengan chipset dibawahnya yaitu snapdragon 805 tetap membuat performa nexus 6 terasa gesit dan ringan dijalankan.
Dari desain yang mewah dan dukungan pengolah grafis Adreno 420 terasa tampilan real HD. Begitu juga untuk Urusan RAM nexus 6 membekalinya dengan 3 GB dengan sistem operasi Lollipop versi 5.1 yang terkenal ringan dan stabil. bawaan memori internalnya ada dua varian yaitu 32 GB dan 64 GB, tentunya harga 7,7 jutaan inilah yang masih dipakai untuk mengundang peminat nexus 6 dengan memori internal 32 GB.
Nah untuk lebih lengkapnya spesifikasi Google Nexus 6 ini silahkan simak spesifikasi detailnya di bawah ini.
Spesifikasi Google Nexus 6 Di Pasar Indonesia
|
|
Ukuran
|
|
Layar
|
|
Fitur lain
|
|
Perangkat Haardware
|
|
Baterai
|
|
|
|