3 Aplikasi Editing Video Android canggih dengan Fitur Lengkap

Bagi yang suka melakukan olah gambar atau video tentunya harus mempunyai tool aplikasi untuk mempermudah pekerjaan editing. Bagi pengguna ponsel pintar saat ini banyak sekali aplikasi yang ditawarkan pihak developer untuk penggemar editing video, baik itu aplikasi sederhana sampai aplikasi editing video canggih berfitur lengkap yang sudah pada tingkat advanced (tingkat mahir). Walau dalam prakteknya … Read more

Cara ganti Baterai tablet Galaxy Note 8 GT-N5100

Ponsel pintar dengan sistem baterai Non Removable memang sering menjadi kendala ketika pemilik ingin mengganti baterai di ponselnya. Seperti halnya pada Tablet Samsung Galaxy Note 8 GT-N5100 yang ingin saya bahas kali ini. Dimana ketika ada gejala baterai drop atau baterai sering habis maka jalan satu-satunya adalah menggantinya dengan yang baru agar tablet pintar tersebut … Read more

Apa kaitannya Kinerja RAM dan Prosesor di Smartphone ?

Jumpa lagi dengan Dunia Android yang akan mengulas tentang Hubungan RAM dan Prosesor di sebuah Ponsel Smartphone. Banyak diantara penikmat ponsel pintar belum negetahui bagaimana sebenarnya kinerja Prosesor dan RAM dalam menentukan kerja multitasking yang cepat. Begitu Pula bagi seseorang yang ingin membeli smartphone namun merasa bingung dengan kenyataan bahwa di spesifikasi yang umum yang … Read more

Harga Advan i5E Glassy Gold 2 fitur Camera Action

Kembali Pasaran Gadget di Indonesia dibanjiri Produk Advan dengan spesifikasi menggoda dan tentu saja murah harganya. Advan i5E Glassy Gold 2 hadir dengan beberapa fitur unggulan yang sangat dinanti penggemar ponsel murah dengan fitur camera Action yang hanya dibanderol dengan harga Rp 1.499.000. Dengan harga semurah itu belum tentu spesifikasi di dalamnya juga ikut turun, … Read more

Aplikasi Dunia Android Mobile Version on Playstore

Semakin banyaknya pengguna Ponsel Pintar android, maka admin Dunia Android harus mengikuti arus dengan menghadirkan aplikasi mobile version. dimana aplikasi ini bisa diinstall dan dijalankan di ponsel android. Pengunjung situs Dunia android bisa dengan mudah mengakses semua artikel yang team kami sajikan hanya tanpa repot-repot lagi membuka browser dan memasukkan alamat situs, Mudah dan simple … Read more

Kejadian Ponsel Android yang Meledak

Kejadian Ponsel meledak tentunya sudah sering kita dengarkan di berbagai media. Banyak diantaranya karena kelalaian pengguna maupun kesalahan dalam sistem produksi gadget itu sendiri. Di tahun 2016 saja terekam di beberapa smartphone android kualitas atas yang meledak dan sempat membuat heboh dan menjadi viral di berbagai dunia maya atas kejadian tersebut. Sampai-sampai pada bulan September … Read more

Fitur dan Kelebihan Android Nougat 7

Dunia android akan bahas tuntas Fitur dan Kelebihan Android Nougat 7. Setelah sekian lama ditunggu-tunggu, akhirnya Google resmi mengumumkan perilisan OS terbarunya yakni Android N. Jika sebelumnya banyak orang menebak kalau OS android ini bernama Android Nutella, ternyata salah. OS Android terbaru ini diberi nama Android Nougat 7.0. Namun sayangnya untuk perilisan Android Nougat ini … Read more

Apa arti Teknologi 4G LTE VoLTE – Voice Over LTE ?

Duniaandroid.com – Apa arti 4G LTE VoLTE ? Layanan Berbasis Internet dengan kecepatan tinggi seperti Teknologi LTE (Long Term Evolution) memang menjadi generasi 4G yang cukup sukses diusung oleh Smartfren. Kini teknologi itu semakin berkembang dengan hadirnya teknologi terbaru diatasnya yang disebut VoLTE (Voice Over LTE). Disini DetikInfo akan memberikan gambaran tentang apa itu VoLTE … Read more

Cara Transfer Pulsa Indosat Ooredoo via SMS dan UMB

Bagi pengguna kartu Indosat prabayar, baik itu pengguna Indosat IM3 Ooredoo maupun Mentari Ooredoo dengan mudah dapat melakukan transfer pulsa ke sesama pengguna dengan mudah. Syarat yang harus diperhatikan hanyalah kartu telah berusia minimal 181 hari dari masa pertama diaktifkan. Untuk Limit yang bisa digunakan dalam melakukan transfer pulsa baik itu via SMS maupun UMB … Read more

Membuat Label Lokasi di Google maps di HP Android

Dunia android masih mengulas tentang seputar Maps Google yang saya yakin masih bermanfaat bagi beberapa pengguna aplikasi peta milik google. Kali ini admin akan memberikan tips tentang cara membuat dan memasukkan label atau tanda tempat di peta google maps dari ponsel android agar suatu saat nanti anda maupun pengguna yang menjelajahi area di sekitar tempat … Read more