Cara Membuat Aplikasi Ganda di Redmi Note 7 dan 7-Pro

Salah satu fitur Smartphone Redmi Note 7 dan seri Pro yakni adanya Ruang kedua serta aplikasi Ganda. Dimana untuk pemahasan kali khusus membahas tentang cara menggandakan aplikasi Facebook, whatsApp, Twitter dan lainnya dan bisa dijalankan dengan akun yang berbeda pula. Mungkin banyak diantara pengguna HP Xiaomi yang memiliki Dua akun media Sosial untuk beberapa keperluan, … Read more

Mengatasi Gagal Setting Smart Camera Xiaofang di Mi-Home

Banyak sekali pertanyaan tentang sulitnya setting Smart Camera merek Xiaofang dari Xiaomi di aplikasi Mi-Home, dimana salah satu problemnya adalah selalu gagal saat menghubungkan smartphone dengan kamera di pengaturan sambungan WiFi. Nah, untuk mengetahui bagaimana pemecahan masalahnya, simak pembahasannya di bawah ini. Sebagai salah satu kamera pintar dengan ukuran kecil namun beresolusi 1080 piksel, Produk … Read more

Cara Aktifkan Kunci Layar Redmi Note 7 dan Sidik Jari

Masih seputar tutorial Readmi Note 7 kali ini akan admin bahas tips Mengaktifkan Kunci layar beserta Sidik jari agar double keamanannya. Dimana pada spesifikasinya ponsel ini sudah dibekali Fingerprint dan scan wajah disamping lock screen bawaan android semisal Pola, PIN atau password. Selain untuk pengaman akses kunci layar, fungsi Scan sidik jari juga dapat digunakan … Read more

Cara Ganti Nama dan Sandi Hotspot HP Realme C2 / 3 / Pro

Tips merubah Sandi dan Nama Hotspot HP Realme – Selain sebagai penerima sinyal WiFi untuk terhubung ke internet HP Android juga bisa digunakan untuk berbagi koneksi dengan menggunakan fitur Hotspot. Bahkan kita bisa share jaringan data sampai 10 perangkat sekaligus. Hotspot di smartphone realme C2, seri 3 maupun versi 3 Pro pada saat diaktifkan dan … Read more

Cara Tambah dan Hapus Akun Google di Realme 3 / Pro

Memiliki smartphone android tentunya tidak lengkap tanpa memasukkan akun Google berupa alamat Email, dan tentunya ada banyak fungsi dan kegunaan GMAIL untuk sinkronisasi data, melacak HP hilang, autentifikasi Login aplikasi dan lain sebagainya. Seperti halnya di HP Realme 3 dan tipe 3-Pro, saat pertama kali memiliki smartphone buatan OPPO ini menjadi ‘wajib’ untuk menginput alamat … Read more

Menjalankan 2 Aplikasi bersamaan di Realme 3 / Pro dalam Satu Layar

Split Screen atau layar terpisah di HP Realme 3 dan seri Pro menjadi fitur yang menarik untuk digunakan. Dimana kita bisa menjalankan 2 aplikasi sekaligus dalam satu tampilan tanpa menutup aplikasi satunya, jadi keduanya akan berjalan bebarengan dengan layar terpisah atas dan bawah. Smartphone dengan versi android Nougat, Oreo dan Pie bisa mencicipi fitur Multi … Read more

Tips Redmi Note 7: Cara hilangkan Suara dan Getar Keyboard

Pada settingan bawaan pabrik umumnya papan ketik di Smartphone Android diatur untuk bergetar dan bersuara ketika tuts atau tombol di keyboard disentuh. Ada sebagian penggunanya yang tidak suka kalau sedang mengetik ada suaranya dan getarannya juga terasa mengganggu. Smartphone Redmi Note 7 Adapun salah satu efek ketika getar selalu aktif ketika menekan tombol keyboard di … Read more

Membuka Layar Terkunci Redmi Note 7 Lupa Pola Sandi

Masalah Lupa kunci layar di HP Android Xiaomi Redmi Note 7 bisa dialami siapa saja penggunanya. Entah itu kunci layar berupa PIN Pola Password atau pengunci metode Sidik jari pastinya akan membuat bingung kalau sudah kelupaan. Tidak jarang pula kita diminta pertolongan teman untuk memperbaiki HP Redmi Note 7 yang terkunci karena tidak tahu akses … Read more

Menjalankan 2 Aplikasi Bersamaan di Redmi Note 7 dalam Satu Layar

Fitur Split Screen (Layar-Split) bisa dinikmati oleh pengguna HP Redmi Note 7 dan seri Note 7 Pro. Dimana dengan fitur ini kita dapat menjalankan dua aplikasi sekaligus dalam satu tampilan atas dan bawah tanpa harus menutup salah satunya. Semisal kita ingin menonton video di Youtube dan ada pesan masuk dari messenger seperti whatsApp, Facebook dan … Read more

2 Cara Screenshot di Redmi Note 7 dan Seri 7 Pro

Bagi pemilik HP Adroid tipe Redmi Note 7 yang masih awam tentunya ingin mengetahui berbagai fitur didalamnya, salah satunya adalah memotret gambar yang sedang tampil di layar atau istilah kerennya Screenshot. Meskipun Mudah, namun bagi yang baru saja mengenal smartphone Xiaomi pastinya juga bingung bagaimana caranya. Redmi Note 7 Seperti diketahui bahwa Smartphone Xiaomi Redmi … Read more