Cara Update aplikasi android secara manual

Bagaimana cara update manual aplikasi android yang tidak terupdate secara otomatis ?. Kali ini dunia android akan memberikan tutorialnya untuk sobat semua. Dalam tutorial ini admin juga menyertakan video yang memudahkan pengguna mengerti step by step urutannya. yuk disimak.. Untuk melakukan update aplikasi terkadang pengguna android dalam setting defaultnya mengandalkan notifikasi pembaharuan yang ada. namun … Read more

Update BBM terbaru tampilan berubah

Fitur baru BBM android versi 2.9.0.44 sudah semakin menarik. Salah satu yang mencolok adalah desain BBM yang berubah total dari sebelumnya. Berbagai fitur baru disematkan, dan yang paling terasa adalah performa aplikasi BBM sendiri yang semakin ringan. Sepertinya Pihak BBM ingin merubah bentuk user interface-nya seperti aplikasi-aplikasi populer lainnya. Menu-menu di tab juga tampak berubah … Read more

BBM terbaru punya Fitur kontak terkait

BBM terbaru punya Fitur kontak terkait. Maksudnya apa ?, ternyata pada versi terbaru BBM android 2.8.0.21 telah membuat aplikasi messenger yang satu ini melirik rival-rivalnya dalam hal fitur. Dimana aplikasi semacam whatsapp, line, kakao dan yang lain sudah menanamkan fitur kontak terkait tanpa perlu adanya aksi undangan atau invite terlebih dahulu. Di dalam update terbarunya … Read more

Lollipop 5.1.1 untuk Nexus 10 dan Nexus 7

Lollipop 5.1.1 untuk Nexus 10 dan Nexus 7. Google sebagai pengembang OS android ternyata telah merilis factory images Android 5.1.1 Lollipop untuk varian tablet Nexus 10 dan Nexus 7 , tentunya ini akan membawa angin segar bagi user yang memiliki Class tablet tersebut. Menambah performa dengan update atau upgrade versi terbaru adalah hal yang sudah … Read more

update terbaru whatsapp fitur Call

Akhirnya update terbaru whatsapp berfitur Call muncul juga versi resminya. Bagi sobat Dunia android yang belum mengupdate aplikasi whatsapp dengan yang terbaru segeralah melakukan update dan ada tampilan serta menubyang ditambahkan. Pada seri terakhir update whatsapp adalah versi 2.12.5. fitur call di whatsapp ternyata diikuti tata letak tab menu yang menyerupai BBM untuk android. Sebelumnya, … Read more

Mengaktifkan whatsapp kadaluarsa tanpa update

Pernahkah aplikasi whatsapp sobat mengalami tanggal kadaluarsa dan tidak dapat digunakan lagi ?. tentu aturan baku-nya harus melakukan update aplikasi agar whatsapp dapat digunakan kembali, itu cara tang direkomendasikan. Namun bila sinyal untuk update pas-pasan dan tidak sempat melakukan update aplikasi bagaimana?, tentu whatsapp akan ‘nganggur’ dan tidak dapat digunakan. Ada cara mudah mengaktifkan whatsapp … Read more