Android lollipop boros daya baterai

Benarkah android Lollipop menguras isi baterai ponsel ?, mengutip dari halaman Ubergizmo bahwa banyak sekali thread tentang keluhan terhadap sistem operasi android khususnya Lollipop 5.1 yang boros akan daya baterai.
dalam salah satu thread tersebut pengguna dengan nexus 5 berujar menyatakan bahwa dia berfikir kalau penyebab borosnya daya baterai karena LOLLIPOP 5.1 . Akan tetapi dari banyaknya thread di dunia maya tidak secara langsung membuktikan bahwa lillipop memang benar boros baterai. 
Bahkan pihak google sendiri sebagai pengembang android belum mengeluarkan statement apapun mengenai borosnya daya baterai pada gadget yang menjalankan android lollipop.
Menurut pendapat admin Dunia android sendiri, bahwa boros tidaknya penggunaan daya baterai juga tergantung dari berbagai pengalaman pengguna itu sendiri. Lagipula smartphone sekarang ini masih banyak yang dilengkapi dengan daya baterai yang kecil walau kinerjanya membutuhkan banyak asupan daya.
Jadi apakah benar-benar android Lollipop 5.1 boros daya baterai ?, tentu jawabannya akan tergantung dari pengguna yang sudah merasakan gadget yang tertanam versi tersebut.

0 thoughts on “Android lollipop boros daya baterai”

  1. betul banget mas tergantung penggunaan seperti facebook, twetter, bbm, Whatsapp, dan masih banyak yang lainnya jika aktif semua kemungkinan baterai pasti akan boros …

    Reply

Leave a Comment